Saatnya masyarakat Karawang yang milenial berpartisipasi dalam menyampaikan aspirasi, keluhan maupun kritikan langsung secara online.
Tentang apa? apapun yang perlu disampaikan demi kemajuan kota Karawang tercinta, tentu saja aspirasi yang bisa membuat Karawang lebih baik.
Bagaimana caranya?
Silahkan pasang aplikasi TANGKAR ( Tanggap Karawang) di playstore. Daftarkan dulu identitas anda, baru kemukakan aspirasinya.
Salahsatu Tampilan Tangkar
Selamat atas launching nya aplikasi Tangkar ini, semoga tidak hanya semanagt di awalnya saja. Tetapi bisa benar-benar menjadi jembatan aspirasi masyarakat Karawang.
Ngopi Yuk!